Berita
Sustainable Design Bamboo Workshop 2025: Menggali Potensi Bambu dalam Arsitektur Berkelanjutan
17 September 2025
Departemen Teknik Arsitektur dan Perencanaan (DTAP) UGM bersama KMTA melalui kolaborasi divisi Sosial Masyarakat (Sosmas) dan Keilmuan Riset (KR) sukses menyelenggarakan Sustainable Design Bamboo Workshop 2025 pada 7–21 Agustus 2025. ...
Pada Studio Professional II semester yang lalu, para mahasiswa PPAr TA 2024/2025 telah menyelesaikan proyek studio dan mengirim karya mereka untuk sayembara internasional C40: Reinventing Cities (Students). Pengembangan karya yang ...
Infoday Arsitektur UGM 2025: Menyambut Generasi Baru Arsitek
07 Agustus 2025
Memasuki Semester Gasal Tahun Ajaran 2025/2026, Program Studi Sarjana Arsitektur, Departemen Teknik Arsitektur dan Perencanaan (DTAP), Fakultas Teknik, Universitas Gadjah Mada menyambut mahasiswa-mahasiswi baru angkatan 2025 dalam acara Infoday Prodi ...
Kegiatan
Jumat, 28 November 2025 – Sebagai upaya meningkatkan wawasan mahasiswa di bidang arsitektur praktis, Program Studi Sarjana Arsitektur Universitas Gadjah Mada kembali menyelenggarakan kuliah tamu Archilecture bertajuk “Interactive Workshop: Ideation-Conception-Creation”. ...
Kolaborasi UGM dan Curtin University dalam Revitalisasi Arsitektur Pusaka di Kampung Ketandan Yogyakarta
30 November 2025
Jumat, 21 November 2025 – Sebagai kota budaya dan pendidikan, Yogyakarta memiliki banyak potensi yang dapat digali, salah satunya Kampung Ketandan. Kampung yang dijuluki “pecinan” ini memiliki banyak bangunan tradisional ...
Penghargaan
PortaMod Design Competition: Meningkatkan Inovasi dan Kreativitas dalam Arsitektur Modular
14 Maret 2025
Dalam upaya meningkatkan kemampuan berkompetisi para mahasiswa, Program Studi Sarjana Arsitektur, Departemen Teknik Arsitektur dan Perencanaan (DTAP), Fakultas Teknik, Universitas Gadjah Mada menyelenggarakan sayembara internal dengan judul “PortaMod Design Competition” ...